covid19mauinui.com
Daftar Tempat Wisata di Bogor – Travelio Blog

Terkenal dengan julukan “Kota Hujan”, daerah yang terletak sekitar 59 km di sebelah selatan Jakarta ini mempunyai dua wilayah, yaitu Kota Bogor dan Kabupaten Bogor. Pada masa kolonial Belanda, Bogor dikenal dengan nama Buitenzorg yang berarti “tanpa kecemasan” atau “aman tenteram”. Karena itu lah, Bogor juga dikenal sebagai tempat yang sangat cocok untuk beristirahat / liburan bersama keluarga.

Penasaran ada objek wisata apa saja di Bogor? Berikut kami sajikan daftar tempat wisata di Bogor, Jawa Barat.

1. Wisata Belanja

Selain Bandung, Bogor juga terkenal sebagai surganya pecinta wisata belanja. Meski wilayahnya tidak luas, terdapat cukup banyak pusat perbelanjaan modern dan tradisional di Kota Bogor, seperti misalnya Botani Square, Ekalokasari Plaza, Bogor Trade Mall, Bogor Plaza, Plaza Jambu Dua, dan Bogor Indah Plaza.

Selain pusat perbelanjaan, di Bogor pusat perbelanjaan, di Bogor pun terdapat banyak Factory Outlet (FO) yang tidak kalah kualitasnya dengan yang ada di Bandung. Beberapa area FO di Bogor ada di Jalan Pajajaran, di area Tugu Kujang, terdapat beberapa FO seperti Brasco dan Fame n’ Famous, yang juga cukup ramai. Tak jauh dari sana, setelah perempatan, ada FO Blossom, Donatello, dan Bogor Boutique Outlet. Berlanjut dari sana, ada Lumbung Padi Outlet dan B’Bos, serta Maisya Gallery.

2. Wisata Alam

Dengan mayoritas lansekap berupa perbukitan dan pegunungan, tak heran bila di Bogor banyak terdapat objek wisata alam. Kawasan Puncak telah terkenal selama puluhan tahun dengan panorama alam andalan berupa kebun teh dan air terjun. Bagi penghobi trekking, di Bogor terdapat setidaknya 3 gunung, yaitu Gunung Salak Endah, atau yang juga dikenal dengan nama Gunung Bunder; Gunung Salak, dan Gunung Gede Pangrango.

Selain itu, di Kota Bogor juga terdapat sebuah kebun penelitian besar yang memiliki luas mencapai 80 hektar dan memiliki 15.000 jenis koleksi pohon dan tumbuhan yang bernama Kebun Raya Bogor. Di sekitar Kebun Raya Bogor  juga tersebar pusat-pusat keilmuan seperti Herbarium Bogoriense, Museum Zoologi, dan IPB.

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/bogor/?utm_source=blog&utm_medium=daftar_tempat_wisata_bogor” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”otw-black” target=”_blank”]Tawar Hotel di Bogor[/otw_shortcode_button]

Puncak, Bogor, Jawa Barat, Indonesia
Puncak, Bogor

3. Wisata Belajar

Bagi penduduk Jakarta, tempat wisata keluarga terdekat adalah Bogor, terlebih lagi di kota ini mereka bisa berwisata sekaligus belajar. Untuk jenis wisata ini, sobat Lio bisa mengunjungi Museum Etnobotani yang memiliki sekitar 2.000 artefak etnobotani dan berbagai diorama pemanfaatan flora; Museum Zoologi; Herbarium Bogoriense di Jalan Ir. H. Juanda yang memiliki koleksi berupa berbagai jenis daun dan buah yang telah dikeringkan yang berasal dari berbagai daerah di Indonesia dan luar negeri; Museum Tanah yang merupakan tempat penyimpanan jenis contoh tanah yang terdapat di Indonesia; Museum Pembela Tanah Air (PETA); Museum Perjuangan; atau Perpustakaan Bogor yang memiliki koleksi sekitar 300.000 jilid buku, 2.000 judul majalah ilmiah, dan lebih dari 100.000 barang cetakan lainnya.

Di Kabupaten Bogor, terdapat Taman Safari yang ada di daerah Puncak, Cisarua dan Taman Wisata Mekarsari yang berlokasi di daerah Jonggol, Cileungsi. Taman Safari adalah tempat wisata keluarga berwawasan lingkungan yang berorientasi pada habitat satwa di alam bebas yang juga berfungsi sebagai penyangga Taman Nasional Gunung Gede Pangrango.  Sementara Taman Wisata Mekarsari adalah salah satu pusat pelestarian keanekaragaman hayati buah-buahan tropika terbesar di dunia, khususnya jenis buah-buahan unggul yang dikumpulkan dari seluruh daerah di Indonesia.

4. Wisata Kuliner

Jika ke Bogor, jangan lupa berwisata kuliner. Makanan di kota ini juga menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan, bahkan banyak pengunjung yang datang hanya untuk menikmati kudapan khas Bogor. Beberapa kuliner khas Kota Bogor yang cukup terkenal adalah Soto Bogor, Doclang, Gepuk Karuhun, Ikan Balita, Asinan Bogor, Toge Goreng, Cungkring, Roti Unyil, Es Pala, dan Bir Kocok.

Asinan Bogor merupakan kuliner yang paling terkenal. Terdiri dari asinan sayur dan buah dengan kuah asam, kacang goreng dan kerupuk kuning. Tempat yang paling banyak direkomendasikan untuk mencicipi makan ini adalah di Asinan Ibu Yenny, Jl. Binamarga, Bogor. Toge Goreng pun tak kalah populer. Toge yang direbus, dinikmati dengan lontong, tahu dan mie kuning yang disiram dengan bumbu tauco hasil fermentasi kacang kedelai. Rekomendasi tempat: Toge Goreng Mak Evon, Gang Besi, Jl. Suryakencana atau Toge Goreng Mang Gebro Putra di Jl. Pengadilan, depan Pasar Anyar Bogor. Sementara Cungkring adalah kuliner khas Bogor berupa sate kikil kenyal dengan lontong dan bumbu kacang yang disajikan di atas daun pisang. Rekomendasi tempat: Cungkring Pak Jumad, Jl. Suryakencana, Gg. Aut.

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/bogor/?utm_source=blog&utm_medium=daftar_tempat_wisata_bogor” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”otw-black” target=”_blank”]Tawar Hotel di Bogor[/otw_shortcode_button]

Roti Unyil, Bogor, Jawa Barat, Indonesia
Roti Unyil, Bogor

Nah, sobat Lio sudah siap untuk mengeksplorasi semua tempat wisata di Bogor kan? Untuk menghemat biaya liburannya, pastikan kalian memesan hotel di Bogor via www.travelio.com, karena hanya di travelio.com kalian bisa menentukan sendiri harga kamar yang mau kalian pesan! Asyik, kan?

Buka Puasa? Ngabuburit Hunting Ta’jil di 9 Tempat Ini Bisa Bikin Kamu Lupa Waktu! – Travelio Blog

Buat kamu anak gaul Jakarta, buka puasa biasanya pake apa? Coba deh jajan ke 9 tempat ini pada sore hari, banyak pilihan terpampang di depan mata! Namanya juga jajan, jadi harganya relatif murah banget, mulai Rp2.000,00 s/d Rp20.000,00 ada semuanya.

1. Blok S & Blok M – Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

[otw_shortcode_button href=”https://www.travelio.com/search?destinationCategory=Region&destinationUrlName=&destinationId=543e2aab969324a95500001d&destination=DKI%20Jakarta,%20Indonesia&checkIn=05-06-2017&checkOut=06-06-2017&nights=1&guest=2&bottomPrice=120750&upperPrice=5040000&hotelName=&areaId=&facilityId=&roomTypeId=&propTypeId=apartment&unitType=&badge=&instant=&page=2#filterview&utm_source=Blogspot&utm_medium=Marketing&utm_campaign=TakjilRevisi_30Mei17″ size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari Apartemen di Jakarta[/otw_shortcode_button]

2. Pasar Benhil – Raya Bendungan Hilir, Jakarta Pusat

[otw_shortcode_button href=”https://www.travelio.com/search?destinationCategory=Region&destinationUrlName=&destinationId=543e2aab969324a95500001d&destination=DKI%20Jakarta,%20Indonesia&checkIn=05-06-2017&checkOut=06-06-2017&nights=1&guest=2&bottomPrice=120750&upperPrice=5040000&hotelName=&areaId=&facilityId=&roomTypeId=&propTypeId=apartment&unitType=&badge=&instant=&page=2#filterview&utm_source=Blogspot&utm_medium=Marketing&utm_campaign=TakjilRevisi_30Mei17″ size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari Apartemen di Jakarta[/otw_shortcode_button]

3. Kebon Jeruk – sepanjang Jl. Panjang, Jakarta Barat

[otw_shortcode_button href=”https://www.travelio.com/search?destinationCategory=Region&destinationUrlName=&destinationId=543e2aab969324a95500001d&destination=DKI%20Jakarta,%20Indonesia&checkIn=05-06-2017&checkOut=06-06-2017&nights=1&guest=2&bottomPrice=120750&upperPrice=5040000&hotelName=&areaId=&facilityId=&roomTypeId=&propTypeId=apartment&unitType=&badge=&instant=&page=2#filterview&utm_source=Blogspot&utm_medium=Marketing&utm_campaign=TakjilRevisi_30Mei17″ size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari Apartemen di Jakarta[/otw_shortcode_button]

4. Menteng – Jalan Sabang & Jl. Agus Salim, Jakarta Pusat

[otw_shortcode_button href=”https://www.travelio.com/search?destinationCategory=Region&destinationUrlName=&destinationId=543e2aab969324a95500001d&destination=DKI%20Jakarta,%20Indonesia&checkIn=05-06-2017&checkOut=06-06-2017&nights=1&guest=2&bottomPrice=120750&upperPrice=5040000&hotelName=&areaId=&facilityId=&roomTypeId=&propTypeId=apartment&unitType=&badge=&instant=&page=2#filterview&utm_source=Blogspot&utm_medium=Marketing&utm_campaign=TakjilRevisi_30Mei17″ size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari Apartemen di Jakarta[/otw_shortcode_button]

5. JakFood Ramadhan – MOI Kelapa Gading, Jakarta Utara

[otw_shortcode_button href=”https://www.travelio.com/search?destinationCategory=Region&destinationUrlName=&destinationId=543e2aab969324a95500001d&destination=DKI%20Jakarta,%20Indonesia&checkIn=05-06-2017&checkOut=06-06-2017&nights=1&guest=2&bottomPrice=120750&upperPrice=5040000&hotelName=&areaId=&facilityId=&roomTypeId=&propTypeId=apartment&unitType=&badge=&instant=&page=2#filterview&utm_source=Blogspot&utm_medium=Marketing&utm_campaign=TakjilRevisi_30Mei17″ size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari Apartemen di Jakarta[/otw_shortcode_button]

6. Pasar Senen – Senen, Jakarta Pusat

[otw_shortcode_button href=”https://www.travelio.com/search?destinationCategory=Region&destinationUrlName=&destinationId=543e2aab969324a95500001d&destination=DKI%20Jakarta,%20Indonesia&checkIn=05-06-2017&checkOut=06-06-2017&nights=1&guest=2&bottomPrice=120750&upperPrice=5040000&hotelName=&areaId=&facilityId=&roomTypeId=&propTypeId=apartment&unitType=&badge=&instant=&page=2#filterview&utm_source=Blogspot&utm_medium=Marketing&utm_campaign=TakjilRevisi_30Mei17″ size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari Apartemen di Jakarta[/otw_shortcode_button]

7. Pasar Tebet – Tebet Barat Dalam Raya, Tebet, Jakarta Selatan

[otw_shortcode_button href=”https://www.travelio.com/search?destinationCategory=Region&destinationUrlName=&destinationId=543e2aab969324a95500001d&destination=DKI%20Jakarta,%20Indonesia&checkIn=05-06-2017&checkOut=06-06-2017&nights=1&guest=2&bottomPrice=120750&upperPrice=5040000&hotelName=&areaId=&facilityId=&roomTypeId=&propTypeId=apartment&unitType=&badge=&instant=&page=2#filterview&utm_source=Blogspot&utm_medium=Marketing&utm_campaign=TakjilRevisi_30Mei17″ size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari Apartemen di Jakarta[/otw_shortcode_button]

8. Rawamangun – Balai Pustaka, Jakarta Timur

[otw_shortcode_button href=”https://www.travelio.com/search?destinationCategory=Region&destinationUrlName=&destinationId=543e2aab969324a95500001d&destination=DKI%20Jakarta,%20Indonesia&checkIn=05-06-2017&checkOut=06-06-2017&nights=1&guest=2&bottomPrice=120750&upperPrice=5040000&hotelName=&areaId=&facilityId=&roomTypeId=&propTypeId=apartment&unitType=&badge=&instant=&page=2#filterview&utm_source=Blogspot&utm_medium=Marketing&utm_campaign=TakjilRevisi_30Mei17″ size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari Apartemen di Jakarta[/otw_shortcode_button]

9. Pasar Tanah Abang – sepanjang Jl. Tanah Abang, Jakarta Pusat

[otw_shortcode_button href=”https://www.travelio.com/search?destinationCategory=Region&destinationUrlName=&destinationId=543e2aab969324a95500001d&destination=DKI%20Jakarta,%20Indonesia&checkIn=05-06-2017&checkOut=06-06-2017&nights=1&guest=2&bottomPrice=120750&upperPrice=5040000&hotelName=&areaId=&facilityId=&roomTypeId=&propTypeId=apartment&unitType=&badge=&instant=&page=2#filterview&utm_source=Blogspot&utm_medium=Marketing&utm_campaign=TakjilRevisi_30Mei17″ size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari Apartemen di Jakarta[/otw_shortcode_button]

7 Tempat Wisata di Padang-Bukittinggi dan Sekitarnya – Travelio Blog

Selain terkenal dengan masakan “rendang” yang pernah menduduki peringkat tertinggi di “World 50’s best food” versi CNN pada tahun 2011 yang lalu, Provinsi Sumatera Barat juga terkenal dengan banyak tempat wisata yang sangat menarik untuk dikunjungi, terutama wisata alam dan wisata kulinernya. Apa saja tempat wisata yang wajib sobat Lio kunjungi saat ke provinsi ini? Berikut adalah 7 tempat wisata di Padang-Bukittinggi dan sekitarnya.

1. Jam Gadang, Bukittinggi

Selain sebagai pusat penanda kota Bukittinggi, Jam Gadang juga merupakan sebuah objek wisata sekaligus ikon Provinsi Sumatera Barat. Jam ini terletak sangat strategis karena saat berwisata ke Bukittinggi sobat Lio pasti akan sering melewatinya.

Tempat Wisata di Padang - Bukittinggi dan Sekitarnya - Jam Gadang

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/padang/?utm_source=Blog&utm_medium=Padang_Bukittinggi” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Hotel di Padang[/otw_shortcode_button]

2. Ngarai Sianok, Bukittinggi

Ngarai Sianok adalah sebuah lembah curam (jurang) yang terletak di perbatasan kota Bukittinggi dengan Kabupaten Agam. Dalam jurangnya sekitar 100 m dan membentang sepanjang 15 km dengan lebar sekitar 200 m. Tempat terbaik untuk melihat keindahan Ngarai Sianok adalah dari Taman Panorama Ngarai Sianok.

Tempat Wisata di Padang - Bukittinggi dan Sekitarnya - Ngarai Sianok

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/padang/?utm_source=Blog&utm_medium=Padang_Bukittinggi” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Hotel di Padang[/otw_shortcode_button]

3. Gulai Itiak Lado Mudo, Bukittinggi

Ke Bukittinggi tapi tidak mencicipi Nasi Kapau Pasar Atas atau Gulai Itiak Lado Mado ini? Wah, kurang lengkap tuh sobat Lio! Gulai Itiak Lado Mudo adalah sebuah masakan bebek yang dilumuri sambal cabe hijau khas Minang. Rasanya enak banget dan harganya pun sebanding dengan porsi dan rasanya. Tempat yang paling terkenal untuk menyantap makanan ini adalah di Gulai Itiak Lado Mudo “Ngarai” yang berada di bawah lembah Sianok.

Tempat Wisata di Padang - Bukittinggi dan Sekitarnya - Gulai Itiak Lado Mudo

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/padang/?utm_source=Blog&utm_medium=Padang_Bukittinggi” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Hotel di Padang[/otw_shortcode_button]

4. Puncak Lawang, Agam

Terletak sekitar 1 jam perjalanan dari Bukittinggi, Puncak Lawang adalah tempat yang paling tepat buat sobat Lio yang ingin menikmati cuaca sejuk dan pemandangan Danau Maninjau, danau terbesar di Sumatera Barat. Di tempat ini sobat Lio juga bisa main paragliding, lho! Asyik tuh “terbang” di atas danau yang cantik ini.

Tempat Wisata di Padang - Bukittinggi dan Sekitarnya - Puncak Lawang

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/padang/?utm_source=Blog&utm_medium=Padang_Bukittinggi” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Hotel di Padang[/otw_shortcode_button]

5. Pantai Air Manis, Padang

Jika sobat Lio pernah dengar cerita tentang Malinkundang, maka sobat Lio mungkin ingin mengujungi pantai ini. Selain melihat batu yang dipercaya sebagai Malinkundang yang dikutuk menjadi batu oleh ibunya, sobat Lio juga bisa berburu matahari terbenam di sini.

Tempat Wisata di Padang - Bukittinggi dan Sekitarnya - Pantai Air Manis

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/padang/?utm_source=Blog&utm_medium=Padang_Bukittinggi” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Hotel di Padang[/otw_shortcode_button]

6. Jembatan Sitti Nurbaya, Padang

Jembatan Sitti Nurbaya adalah jembatan yang membentang sepanjang 156 meter di atas sungai Batang Arau, Padang. Jembatan yang menghubungkan pusat kota dengan Seberang Padang ini mengambil nama dari novel klasik Sitti Nurbaya karya Marah Rusli, jembatan ini adalah akses menuju Gunung Padang, salah satu latar tempat Sitti Nurbaya.

Tempat Wisata di Padang - Bukittinggi dan Sekitarnya - Jembatan Siti Nurbaya

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/padang/?utm_source=Blog&utm_medium=Padang_Bukittinggi” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Hotel di Padang[/otw_shortcode_button]

7. Lontong Padang, Ongkrongan Turagari

Sama halnya di Bukittinggi, ke Padang tanpa berwisata kuliner tentu kurang lengkap. Selain rendang dan sate, kuliner yang sangat terkenal di Padang, terutama di kalangan warga lokal, adalah Lontong Padang. Dan kabarnya nih, Lontong Padang yang disajikan di Ongkrongan Turagari di Jl. Veteran ini adalah yang paling enak di Padang! Tapi ingat, warung ini hanya buka malam hari ya.

Tempat Wisata di Padang - Bukittinggi dan Sekitarnya - Lontong Padang

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/padang/?utm_source=Blog&utm_medium=Padang_Bukittinggi” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Hotel di Padang[/otw_shortcode_button]

Gimana sobat Lio? Jadi pengen buru-buru traveling ke Padang dan Bukittinggi kan? Jangan lupa, biar perjalanan liburan kalian semakin hemat, pesan hotelnya dengan cara menawar harga kamarnya di www.travelio.com!

5 Hotel Di Cirebon Nggak Sampe 500 Ribu Dekat Tempat Kuliner dan Wisata Alam! – Travelio Blog

Sebagai kota tertua di Pulau Jawa, Cirebon boleh dibilang punya banyak kekayaan dan pesona budaya yang unik. Nggak heran nih banyak orang yang suka liburan ke kota satu ini. Apalagi, Kota Cirebon juga terkenal sebagai kota penghasil batik terbesar di pesisir Jawa. Selain punya banyak tempat wisata yang memukau, Kota Cirebon juga terkenal dengan kulinernya yang super lezat. Mulai dari Nasi Jamblang Mang Dull,  tahu gejrot sampai empal gentong. Asyik banget kan?

Nah, kalau kamu masih bingung mau menginap di mana, intip nih #RekomendasiLio. Soalnya hotel-hotel ini terletak di tempat yang strategis lho. 

1. Hotel Modern di Pusat Kota Cirebon

Nggak Jauh Dari Keraton Kacirebonan, kamu bisa bersantai di Batiqa Hotel Cirebon yang satu ini. Selain itu, Hotel ini pun menyediakan fasilitas yang cukup lengkap lho. Mulai dari restoran dengan makanan yang lezat sampai tempat spa. Asyik kan?

TAWAR SEKARANG : BATIQA Hotel Cirebon.

batiqa-hotel-cirebon-2

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/cirebon/batiqa-hotel-cirebon?utm_source=Blog&utm_medium=Hotel%20Murah%20Cirebon” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar BATIQA Hotel Cirebon[/otw_shortcode_button]

2. Khusus Buat yang Suka Jalan-jalan di Mall!

Kalau  kamu suka dengan mall, kamu bisa nih menginap di Citradream Hotel Cirebon. Soalnya, hotel ini terletak di lokasi yang strategis. Dalam waktu 15 menit saja, kamu bisa mengunjungi Keraton Kesepuhan. Sedangkan kalau kamu mau belanja batik, tinggal ke Batik Tsumi yang berjarak 30 menit bila menggunakan kendaraan. Cocok nih buat ajak keluarga liburan di Kota Cirebon kan?

TAWAR SEKARANG : Citradream Hotel Cirebon.

Exterior-Citradream-Hotel-Cirebon_l

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/cirebon/citradream-hotel-cirebon?utm_source=Blog&utm_medium=Hotel%20Murah%20Cirebon” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Citradream Hotel Cirebon[/otw_shortcode_button]

3. Hotel Bergaya Eropa dengan kamar yang nyaman

Kamu bakal suka sama arsitektur Metland Hotel di Cirebon ini. Soalnya, bangunannya terlihat megah dengan interior yang bergaya Eropa dan tradisional. Nggak jauh dari hotel ini, kamu bisa wisata kuliner mencicipi Nasi Lengko “Bahagia” lho. Plus hotel ini menyediakan fasilitas yang super lengkap, termasuk restoran dan wifi. Boleh banget nih buat weekend getaway.

TAWAR SEKARANG : Metland Hotel By Horison.

Metland Hotel cirebon

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/cirebon/metland-hotel-by-horison-cirebon?utm_source=Blog&utm_medium=Hotel%20Murah%20Cirebon” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Metland Hotel By Horison[/otw_shortcode_button]

4. Hotel Lama dengan Kamar Luas

Hotel yang terbilang berumur ini memiliki kamar yang luas dan bersih. Jadi, kalau kamu lagi ada acara di Kota Cirebon, Apita Hotel Cirebon bisa jadi pilihan nih.  Soalnya, hotel ini memiliki lokasi yang strategis dan juga fasilitas cukup lengkap. Plus, hotel ini dilengkapi juga dengan kolam renang yang gede lho. Nikmat banget nih buat bersantai.

TAWAR SEKARANG : Apita Hotel Cirebon.

Exterior-Apita-Hotel-Cirebon_l

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/cirebon/apita-hotel-cirebon?utm_source=Blog&utm_medium=Hotel%20Murah%20Cirebon” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Apita Hotel Cirebon[/otw_shortcode_button]

5. Luxury Hotel Lengkap Dengan Kolam Renang

Bersantai di hotel yang nyaman? Bisa kok! Kamu bisa menginap di Bentani Hotel and Residence yang terletak di pusat kota Cirebon. Nggak jauh dari stasiun kereta api Cirebon, kamu bisa sampai ke hotel ini. Selain itu, kamu pun bisa menikmati wisata kuliner khas Cirebon seperti Nasi Jamblang, Empal Gentong, dan Tahu Gejrot.

TAWAR SEKARANG : Bentani Hotel & Residence.

Bentani hotel

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/cirebon/bentani-hotel-and-residence?utm_source=Blog&utm_medium=Hotel%20Murah%20Cirebon” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Tawar Bentani Hotel & Residence[/otw_shortcode_button]

Jadi, mulai terpikirkan buat liburan dan jalan-jalan di Kota Cirebon kan? Nggak perlu bingung lagi karena kamu tinggal #TravelioAja, kamu bisa menemukan hotel dengan lokasi strategis dan harga pas di kantong. Selamat liburan.

ROMANTIS PARAH! 5 Tempat Makan di Jogja ini Punya View Spektakuler – Travelio Blog

Di Tengah Danau dan Gethek Mondar Mandir

Kalau kamu suka suasana danau dengan rakit, tempat ini jadi pilihan yang tepat. Mari meluncur ke Boyong Kalegan. Tempat makan di Jogja dengan konsep saung bambu, danau dan gethek dengan menu andalan aneka ikannya. Bisa mancing ikan dan dengerin live music juga loh. Cocok banget buat kebersamaan kamu dan pasangan. Asyik kan?

Alamat : Jl. Raya Pakem-Turi Km. 2, Sleman 55582.

boyong kalegan edit

Akomodasi Sekitar : Sewa Studio RoomSama’s Apartement

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/property/yogyakarta-jogja/studio-room-unit-1606-sama-s-apartment/?utm_source=Blog&utm_medium=RestoranViewJogja” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Sewa Studio Room Unit 1606 Sama’s Apartement[/otw_shortcode_button]

[related_posts title=”Baca juga” limit=3 start=0]

Ditemani Gemericik Suara Air di Tepi Sungai

Nah setelah danau kita menuju ke sungai. Tempat makan dengan konsep saung lesehan di tepi sungai lengkap dengan miniagara atau air terjun kecil, apalagi kalau bukan Palem Golek. Buat kamu yang tidak biasa lesehan, kursi dan meja juga ada kok. Tersedia berbagai fasilitas bahkan untuk acara besar. Dan buat kamu yang membawa anak kecil, ada playground-nya juga loh. Berbagai menu ikan dan kawan-kawan diolah secara baik dan siap memanjakan lidah kamu. Jadi penasaran kan?

Alamat: Jl. Palagan Tentara Pelajar km 7, Donoharjo, Ngaglik, Sleman.

palem golek

Akomodasi Sekitar : Sewa Studio Senturan Raya Apartement Jogja

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/property/yogyakarta-jogja/studio-room-at-seturan-raya-apartment/?utm_source=Blog&utm_campaign=RestoranViewJogja&utm_medium=Blogpost” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Sewa Studio Room at Seturan Raya Apartement Jogja[/otw_shortcode_button]

Bengong di Tengah Sawah

Kemana lagi kita? Giliran suasana sawah nih! Kamu bisa mampir di Bale Bengong. Tempat makan yang satu ini cocok banget buat bengong, menenangkan diri dan merenungkan masa depan, eeaaa..! Kamu wajib cobain menu idola semua pengunjung disini, tidak lain tidak bukan udang bakar bambu. Aromanya? Hmmmm…bikin perut kamu bunyi do..re.mi! Jadi udah siap bengong di bale ini?

Alamat: Jln. Solo KM 12 (Belakang Pom Bensin) Kalasan, Sleman.

bale bengong

Akomodasi Sekitar: Sewa 3 Bedroom Apartement Sejatera

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/property/yogyakarta-jogja/3-bedrooms-at-apartment-sejahtera/?utm_source=Blog&utm_campaign=RestoranViewJogja&utm_medium=Blogpost” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Sewa 3 Bedroom at Apartemen Sejahtera[/otw_shortcode_button]

Memandang Indah dari Bukit

Bosan dengan yang di dataran rendah? Kita naik aja. ke Bukit Indah Resturant. Menikmati aneka seafood lezat dari ketinggian 150m di atas kota Jogja. Siang lihat hamparan sawah yang indah, malam liat jutaan lampu kota Jogja yang tidak kalah memukau. Nah buat kamu yang liburan bareng pasangan, tempat ini recommended loh!

Alamat: Jl. Jogja-Wonosari Km. 15, Piyungan, Bantul.

bukit indah

Akomodasi Sekitar: Sewa Villa Sunset Yogyakarta

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/property/yogyakarta-jogja/villa-sunset-jogjakarta/?utm_source=Blog&utm_campaign=RestoranViewJogja&utm_medium=Blogpost” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Sewa Villa Sunset Yogyakarta[/otw_shortcode_button]

[related_posts title=”Baca juga” limit=3 start=4]

Pemandangan Keren dan Jelas Gunung Merapi

Terakhir kita ke tempat makan yang spotnya keren banget, Gunung Merapi! Coba kamu mampir ke Abhayagiri Restaurant di Sleman. Restaurant yang satu ini juga romantis banget, sore hari lihat Gunung Merapi, malam lihat Prambanan yang bercahaya cantik. Dijamin pasangan kamu atau siapapun yang kamu ajak ke sini betah dan terharu. Suasananya pasti sweet banget!

Alamat: Sumberwatu Heritage Resort, Sambirejo, Prambanan, Sleman.

abhayagiri

Akomodasi Sekitar: Sewa The Cangkringan Villas and Spa

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/property/yogyakarta-jogja/the-cangkringan-villas-and-spa/?utm_source=Blog&utm_campaign=RestoranViewJogja&utm_medium=Blogpost” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Sewa  The Cangkringan Villas and Spa[/otw_shortcode_button]

[related_posts title=”Baca juga” limit=3 start=6]

5 Tempat Paling Famous di Bandung – Travelio Blog

Meski tak semua orang suka pergi ke tempat yang ramai / famous, tapi suasana ramainya 5 tempat di Bandung ini justru yang paling bikin kangen dan bikin Bandung jadi terasa seperti Bandung. Dari 5 tempat berikut ini, mana yang jadi favoritmu?

1. Jalan Dago

Jalan yang memiliki nama asli Jl. Ir. H. Juanda ini adalah salah satu tempat di Bandung yang paling famous, bahkan hingga lintas generasi, dari yang tua hingga yang muda. Areanya sejuk, banyak kuliner nikmat, dan banyak juga tempat belanja.

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/bandung?utm_source=Blog&utm_medium=Tempat%20Famous%20Bandung” size=”medium” icon_type=”general foundicon-search” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari dan Tawar Akomodasi di Bandung[/otw_shortcode_button]

Jalan Dago, Bandung

[related_posts title=”Baca juga” limit=3 start=0]

2. Jalan Riau

Bersama dengan Jalan Setiabudi, Jalan Riau adalah “pusat modenya” Bandung. Di jalan ini banyak sekali terdapat factory outlet dan boutique tempat kamu belanja baju, tas, sepatu, dan lain-lain. FO favoritmu kalau belanja di jalan ini apa?

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/bandung?utm_source=Blog&utm_medium=Tempat%20Famous%20Bandung” size=”medium” icon_type=”general foundicon-search” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari dan Tawar Akomodasi di Bandung[/otw_shortcode_button]

Jalan Riau, Bandung

3. Jalan Braga

Pusat heritage-nya Bandung ini juga tak kalah famous dan ramai dibanding yang lain, terutama saat malam hari. Bangunan tua di hampir sepanjang jalan dan deretan tempat kuliner nikmat selalu bikin rindu Bandung bagi siapa pun yang pernah ke sini.

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/bandung?utm_source=Blog&utm_medium=Tempat%20Famous%20Bandung” size=”medium” icon_type=”general foundicon-search” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari dan Tawar Akomodasi di Bandung[/otw_shortcode_button]

Jalan Braga, Bandung

4. Jalan Asia-Afrika

Bisa dibilang jalan ini adalah pusat sejarahnya Bandung, bahkan Indonesia, karena di jalan ini lah berdiri Museum Konferensi Asia-Afrika dan Gedung Merdeka. Ada juga hotel bersejarah, Savoy-Homann yang tampak elegan nan artistik. Bagi yang suka foto-foto dan selfie, jalan ini mungkin adalah spot favorit mereka.

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/bandung?utm_source=Blog&utm_medium=Tempat%20Famous%20Bandung” size=”medium” icon_type=”general foundicon-search” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari dan Tawar Akomodasi di Bandung[/otw_shortcode_button]

Jalan Asia-Afrika, Bandung

5. Lembang

Lembang adalah area favorit bagi wisatawan keluarga atau pun grup. Hawanya yang dingin, banyaknya objek wisata, serta aktivitas outbound adalah daya tarik utamanya. Objek wisata favoritmu yang ada di Lembang apa nih?

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/bandung?utm_source=Blog&utm_medium=Tempat%20Famous%20Bandung” size=”medium” icon_type=”general foundicon-search” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”red-btn” target=”_blank”]Cari dan Tawar Akomodasi di Bandung[/otw_shortcode_button]

Taman-Hutan-Jaya-Giri-Lembang

[related_posts title=”Baca juga” limit=3 start=4]

5 Tempat Liburan Keluarga yang Paling Terkenal di Indonesia! – Travelio Blog

Indonesia itu memang kaya sama tempat wisata yang mempesona.  Nggak heran kalau liburan rame-rame di Indonesia itu selalu seru dan menantang. Soalnya, ada banyak tempat liburan buat kumpul keluarga ataupun sama temen-temen nih. Mau tahu apa aja? Intip dulu di sini.

1.  Trans Studio, Bandung

Ini wisata seru di Bandung yang bisa buat tempat foto-foto sekaligus menikmati berbagai atraksi di dalam ruangan. Mulai dari rollercoaster sampai ke rumah hantu lho. Selain itu, kamu pun bisa duduk-duduk di cafe dan resto plus foto-foto keren nih. Wah, nggak kalah asyik deh dari Universal Studio Singapore.

[instagram url=https://www.instagram.com/p/BIJqyhSgnpB/ hidecaption=true width=855]

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/property/bandung/de-reiz-villa-mawar-syariah/?utm_source=Blog&utm_medium=Blogpost&utm_campaign=Liburan%20Keluarga%20Paling%20Terkenal” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”otw-black” target=”_blank”]Sewa De Reiz Villa Mawar Syariah[/otw_shortcode_button]

2. Kebun Raya Bogor

Back to nature! Ini bisa jadi tema yang seru buat kumpul bareng sama temen-temen lama ataupun keluarga besar lho. Kamu bisa memilih Kebun Raya Bogor sebagai tempat buat piknik nih. Apalagi di Kebun Raya Bogor ada banyak pohon yang rindang dan sejuk. Tinggal bawa roti, teh atau kopi panas, tiker dan alat musik deh. Jangan lupa kamera juga dibawa buat foto-foto ya dan sampah harus di buang pada tempatnya.

[instagram url=https://www.instagram.com/p/BIPuQ0Ag4J5/ hidecaption=true width=855]

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/bogor/villa-kota-bunga-ade?utm_source=Blog&utm_medium=Blogpost&utm_campaign=Liburan%20Keluarga%20Paling%20Terkenal” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”otw-black” target=”_blank”]Sewa Villa Kota Bunga Ade[/otw_shortcode_button]

[related_posts title=”Baca juga” limit=3 start=0]

3. Dufan Taman Jaya Ancol, Jakarta

Mau cobain wahana bermain yang seru? Dufan Taman Jaya Ancol juga bisa jadi pilihan buat liburan keluarga. Nggak heran, kalau tempat ini selalu ramai buat kumpul-kumpul. Selain itu, kamu pun bisa menikmati wisata lain di Ancol seperti, Seaworld ataupun wahana 4D nya. Lengkap deh liburan di Jakarta.

[instagram url=https://www.instagram.com/p/BIPv1TABTFm/ hidecaption=true width=855]

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/jakarta/newton-residence?utm_source=Blog&utm_medium=Blogpost&utm_campaign=Liburan%20Keluarga%20Paling%20Terkenal” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”otw-black” target=”_blank”]Sewa Newton Residence[/otw_shortcode_button]

4. Museum Angkut, Malang

Mau foto-foto serasa ada di luar negeri? Kamu bisa ke Museum Angkut yang terletak di Malang. Nggak heran kalau tempat ini jadi salah satu tujuan wisata banyak orang waktu liburan di Kota Batu, Malang ini.  Sembari liburan, menambah pengetahuan dan keakraban bersama orang-orang yang kita cintai, asyik kan?

[instagram url=https://www.instagram.com/p/BIPnn_qDEra/ hidecaption=true width=855]

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/surabaya/apartemen-puncak-permai-iv?utm_source=Blog&utm_medium=Blogpost&utm_campaign=Liburan%20Keluarga%20Paling%20Terkenal” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”otw-black” target=”_blank”]Pesan Apartemen Puncak Permai IV[/otw_shortcode_button]

5. Pantai Kuta, Bali

Kalau jalan-jalan ke Pulau Dewata, pantai satu ini pasti jadi tujuan utama. Ya, apalagi kalau bukan pantai Kuta. Selain kamu bisa duduk-duduk santai di pinggir pantai, kamu pun bisa mencoba surfing.

[instagram url=https://www.instagram.com/p/BIRKdeAhPA-/ hidecaption=true width=855]

[otw_shortcode_button href=”http://www.travelio.com/hotel/bali/kokonut-suites?utm_source=Blog&utm_medium=Blogpost&utm_campaign=Liburan%20Keluarga%20Paling%20Terkenal” size=”medium” icon_type=”general foundicon-cart” icon_position=”left” shape=”radius” color_class=”otw-black” target=”_blank”]Sewa Kokonut Suites[/otw_shortcode_button]

[related_posts title=”Baca juga” limit=3 start=4]